Tas Souvenir Asian Games Bentuk Dukungan Perdana
Perdana Goodie Bag ikut berpartisipasi dalam Asian Games 2018
Tas Souvenir Asian Games Produksi Perdana
Sebentar lagi kita akan menyambut acara terbesar yang di selenggarakan sekitar 4 tahun sekali. Yang mana pada kali ini Indonesia menjadi tuan rumah untuk kedua kalinya jika sebelumnya di lakukan pada tahun 1962. Dan untuk menyambut serta memeriahkan Asian Games maka tas souvenir Asian Games dari Perdana Goodie Bag ini menjadi bentuk dukungan memeriahkan Asian Games.
Asian Games sendiri adalah ajang olahraga yang di lakukan atau di selenggarakan setiap 4 tahun sekali yang di ikuti dengan seluruh atlet dari seluruh negara Asia. Dan untuk kali ini penyelenggaraan dari Asian Games di lakukan di 2 kota yaitu Jakarta dan Palembang.
Untuk proses penyelenggaraan di mulai dari tanggal 18 Agustus 2018 yang mana penyelenggaraan pertama kali di selenggarakan di Jakarta. Jika selanjutnya akan di lanjutnya ke Palembang.
Perdana Goodie Bag tidak hanya ikut berpartisipasi dalam moment besar seperti Asian Games saja, namun pada tahun lalu kami pun juga telah memproduksi tas souvenir untuk KAA ataupun lain sebagainya.
Mendukung Asian Games yang sebentar lagi di selenggarakan, tentu saja berbagai perlengkapan atau persiapan perlu di persiapkan dari jauh hari agar pada saat acara berlangsung maka semua sudah siap.
Pada pembuatan tas souvenir Asian Games ini tidak hanya tas dengan model jinjing saja, namun juga model tas dengan model serut ransel dengan desain tentunya bercirikan Asian Games 2018.
Karena tas akan di gunakan sebentar lagi dan jumlah yang di pesan pun sangat banyak, maka proses pengerjaan juga harus di lakukan dengan cepat. Dan kami pun telah mampu mengerjakan dalam waktu cepat atau tepat waktu dengan kualitas yang tentunya tetap terjamin.
Untuk berbagai hasil tas yang telah kami produksi, kami pastikan kualitas baik dari sablon maupun jahitan. Dan tidak hanya untuk moment besar seperti Asian Games saja, namun kami juga menyediakan dan memproduksi tas untuk moment lainnya.
Jika anda ingin mengadakan seminar, atau promosi dan bahkan souvenir maka anda bisa membuat tas dengan desain sesuai kebutuhan anda. Dengan kualitas terbaik dan harga yang terjangkau bisa anda dapatkan dengan menghubungi kami di goodiebagpromosi@gmail.com.
Untuk lebih meyakinkan anda bahwa tas souvenir Asian Games di atas adalah produksi dari kami Perdana Goodie Bag, anda bisa datang langsung ke kantor kami yang berada di Jakarta Selatan.
Di kantor kami pun juga tersedia berbagai hasil produksi kami lainnya seperti tas untuk KAA, promosi film AADC maupun sebagainya yang telah kami produksi sendiri. Dan terima kasih telah menggunakan tas souvenir Asian Games dari Perdana Goodie Bag untuk mendukung Asian Games 2018.